Monday, August 29, 2016

Ceritakan Kepadaku, Sosok Tuhan yang Kamu Kenal.

“Kamu nih, jangan menyebut Tuhan sembarangan,”ucapku kepada dia, yang pernah dekat denganku ketika dia seakan bercanda dengan Tuhan
Sejenak dia tertawa.
Dan aku menjadi kesal.

Wednesday, August 24, 2016

Teka Teki Kopi Es Tak Kie


“Cha...elo udah pernah cobain Kopi Es Tak Kie belum?”

“Belum Ter.”

“Nanti kita cobain ya pas kita mau ke Asemka. Elo wajib cobain.”
Kedai Kopi Es Tak Kie

Tuesday, August 23, 2016

Pak Oyan yang Legendaris Nan Bersahaja

“Jadi...malam ini kita akan makan mie goreng Oyan,”ucap seorang kawan yang baru saja kukenal dari Sukabumi.

Monday, August 8, 2016

Ketika Berada di Penghujung 20 dan Lajang

Seorang teman pernah berkata kepadaku,”Untuk apa kamu menulis tentang kehidupan single?  Apakah kamu tidak takut dianggap menyedihkan? Kalau kamu memang ingin memberitahu ke semua orang kalau kamu single, kamu berhasil.”

Friday, August 5, 2016

Perempuan Punya Cerita : Aku Suka Dia, Tapi...



Rabu malam di pertengahan bulan Juli.
Di sebuah kedai indomie goreng dekat rumah.

“Jadi apa cerita kamu Lus?” tanya Naya ke Lusi, teman kantor yang baru dikenalnya dua tahun yang lalu.
Sambil menyeruput jeruk peras hangat asam kesukaannya dan menunggu semangkuk Indomie goreng pedas favoritnya datang.
“Nay...gw baru ngomong  suka sama cowok.”
“Terus?”

Tuesday, August 2, 2016

Mungkin Cici Lelah

Indonesia.
29 tahun yang lalu.
Aku dilahirkan di sebuah negeri.
Indonesia namanya.
Terletak di Asia Tenggara.
Sebuah negara kepulauan.
Yang menurut orang-orang memiliki alam yang indah.
Memiliki sejarah yang panjang dan kaya.Terdiri dari beragam suku dan budaya.
Bahasa.
Daerah.
Bhinneka Tunggal Ika.
Berbeda-beda tetapi tetap satu, katanya.